. Samsung TAB S6 5G, Ini dia Spesifikasi dan Harga - IME Android -->

Samsung TAB S6 5G, Ini dia Spesifikasi dan Harga

Konten [Tampil]
Samsung TAB S6 5G - Untuk kalian yang membutuhkan TAB untuk keperluan penunjang bisnis dan pekerjaaan , tentu device ini menjadi pilihan tepat. Membawa spesifikasi yang sangat baik mulai dari penyimpanan, dapur pacu, baterai,hingga jaringan yang dimiliki.

Tab Dari samsung ini diperkenalkan pada awal tahun yakni 29 Januari 2020 dan Rilis dan tersedia 30 Januari 2020. Memiliki desain elegan dan panel layar lebar sangat cocok untuk penggunaan bisnis maupun pekerjaan.

Spesfikasi Samsung S6 Juga di bangun menggunakan arsitektur elegan. Ditenagai memakai chipset terbaik dan baterai besar yang dapat di gunakan selama seharian tanpa lowbat.
Samsung Tab S6
img: Samsung Official

Papan layar yang terbilang lebar, dengan bentangan 10 inci sangat tepat untuk keperluan pekerjaan. Salah satu tablet samsung yang banyak diminati karena tampilan elegan dan dapur pacu kuat.

Samsung TAB S6.

Spesifikasi tablet S6 terbilang istimewa, terintegrasi S Pen,Dual kamera utama, Samsung Dex, Layar lebar dan super power.
Spesifikasi samung tab s6
img: Samsung Official

Dengan adanya S Pen , kalian dapat membuat catatan, menggambar dan memanfaatkan nya dalam jendela saat memutar video tanpa menghentikan terlebih dulu.

Selain itu S Pen tablet samsung S6 memiliki koneksi Bluetooth kontrol perangkat jarak jauh. Sedangkan fitur lain yakni dengan Spen Air, memungkinkan kontrol tab secara intuitif menggunakan gerakan tangan. Cocok saat presentasi, memutar video, serta aktifitas lain.
Samsung TAB S6 5G
img: Samsung Official

Menggunakan fitur Samsung DeX memungkinkan tab bekerja layaknya PC dengan tambahan keyboard. Selain itu kelebihan samsung tab s6 dapat disinkronisasikan dengan smartphone galaxy lain milik anda. Sehingga setiap panggilan masuk , pesan , yang ada dalam ponsel dapat di control melalui tab.

Spesifikasi Samsung Tab S6

  Diluncurkan

DiperkenalkanJanuari 2020
Tersedia / RilisJanuari 2020

Samsung telah memperkenalkan produk tablet S6 nya pada bulan januari dan bulan yang sama pula mulai dirilis pada tahun 2020.

Menjadi pilihan terbaik untuk mereka yang memiliki aktivitas tinggi pada gadget. Menghabiskan waktu berkerja diatas piranti sebagai alat penunjang pekerjaan.


  Teknologi dan Jaringan.

Teknologi GSM / HSPA / LTE
Jaringan 2G bands,3G bands,4G bands,5G bands 78 SA/NSA
Kecepatan HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A (6CA) Cat20 2000/150 Mbps, 5G (2+ Gbps DL)

Tablet samsung masa depan , pasalnya tab ini sudah dibekali jaringan 5G memungkinkan dapat berselancar pemakaian internet tercepat.


Kartu SIM

SIM Nano-SIM
Tidak seperti smartphone , tablet ini hanya dapat di pasangi memakai kartu sim jenis nano. Penggunaanya juga hanya satu saja, sehingga pastikan kalian memakai SIM Card yang biasa di pakai internetan dan mendukung jaringan 5G.

Penggunaan jaringan 5G salah satu syaratnya memakai device support 5G, Area sudah mendukung sinyal 5G, juga tidak kalah pentingnya kartu sim.


Body dan Dimensi

Dimensi 244.5 x 159.5 x 5.7 mm (9.63 x 6.28 x 0.22 in)
- Stylus support (Bluetooth integration; magnetic)
Bahan Depan Kaca, Cover belakang aluminium, Frame aluminium
Berat 420 g (14.82 oz)

Harga tablet Samsung S6 tentunya di bandrol cukup mahal. Namun hal itu sepadan, body mempunyai material kokoh memakai back cover aluminium, frame aluminium.

Seperti yang sudah saya jelaskan diatas, tab ini dilengkapi dengan stylus support. Dimensi tidak terlalu besar yakni panjang 244.5 , lebar 159 dan tebal 5.7.

Spek Layar

Tipe Super AMOLED, HDR10+
Corning Gorilla Glass 6
Lebar 10.5 inci, 321.9 cm2 (~82.5% screen-to-body ratio)
Resolusi 1600 x 2560 pixel, 16:10 ratio (~287 ppi density)

Sektor layar memakai material berkelas, dengan bentangan layar lebar 10.5 inci memakai teknologi Super AMOLED mampu menghasilkan grafis HDR10+. Layar telah di proteksi memakai Corning gorilla glass 6 , memungkinkan kondisinya tetap mulus karena ketahanan terhadap goresan sudah tidak diragukan lagi.
Spesifikasi tablet samsung s6


Memori internal yang dapat kalian manfaatkan total keseluruhan berjumlah 64GB , sedangkan RAM 6GB. Pada sektor penyimpanan masih dapat di upgrade memakai Micro SD. Sedangkan RAM tentu kalian sudah mengetahuinya, ukuran kapasitas 6GB tentu buat yang hobi main game online, offline atau kegiatan multi tasking sudah tidak akan merasakan lag.

Memori dan RAM

Internal dan RAM ROM 128GB  RAM 6GB - UFS 3.0
Slot SDCard Tersedia Slot Card microSDXC

Samsung Tab 6 dibekali dengan sistem Operasi Android 10 dan interface memakai One UI 2. Tenaga yang di gunakan sebagai inti terdapat chipset Octa-core  dengan 1x2.96 GHz Kryo 485 serta  3x2.42 GHz Kryo 485 & 4x1.8 GHz Kryo 485.

Sedangkan prosesor mengandalkan Qualcomm SM8150 Snapdragon 855+ (7 nm), yang telah dipercaya sebagai CPU spesialis gaming tahan terhadap panas. Kemampuannya tidak lepas dari peranan RAM untuk menghasilkan proses data yang gesit. Kartu grafis tab ini menetapkan Adreno 640 (700 MHz) mampu memberikan render hingga kualitas HDR10+.

Platform Dan Prosesor

OS OS Android 10, One UI 2
GPU Adreno 640 (700 MHz)
ChipsetOcta-core (1x2.96 GHz Kryo 485 & 3x2.42 GHz Kryo 485 & 4x1.8 GHz Kryo 485)
CPU Qualcomm SM8150 Snapdragon 855+ (7 nm)

Untuk lensa kamera memang tidak terlalu di tonjolkan pada tablet. Tapi kalian tidak akan kecewa dengan lensa kamera selfie, memakai 8MP dengan bukaan f/2.0 mampu mendapatkan jepretan dan kualitas video HDR.

Sedangkan kamera belakang mengusung dual kamera, yakni 13MP dan 5MP sebagai ultrawide. Nikmati penggunaan tablet dengan kemampuan kamera membuat video 4K.
 

Kamera Utama dan Selfie

Kamera Selfie Satu 8 MP, f/2.0, 26mm (wide), 1/4", 1.12µm
Video 1080p@30fps
Fitur HDR
Kamera Utama Dual 13 MP, f/2.0, 26mm (wide), 1/3.4", 1.0µm, AF
5 MP, f/2.2, 12mm (ultrawide), 1.12µm
HDR, panorama
Video 4K@30fps

Pada tampungan daya memakai baterai jenis Li-Po dengan kapasitas sangat besar. Inilah salah satu letak kelebihan samsung galaxy tab 6 yang mempunyai kapasitas baterai 7.040mAh. Pihak samsung menyatakan tab ini mampu digunakan selama 15 jam penuh untuk pemutaran video.

Sedangkan pengisian daya memakai port USB tipe C dengan kemampuan mengisi daya cepat penuh ( Fast Charging) 15W.

Baterai dan Pengisian

Baterai tanamLi-Po 7040 mAh, Non removable
Pengisian Fast Charging 15W

Temukan banyak fitur menarik lainya dalam tab S6 , seperti dukungan GPS (A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS).

Sedangkan untuk penghasil suara perangkat ini dilengkapi 4 Speaker stereo. Bluetooth responsif dengan versi terbaru yakni 5.0. Masih banyak lagi kemampuan lain contohnya pada sektor keamanan tablet samsung s6 memiliki sensor pemindai sidik jari ,Samsung dex, dan masih banyak lagi.

Fitur Pendukung

Jack Audio 3.5 mmYa
Suara LuarLoudspeaker Ya, stereo speaker (4 speaker)
GPSYa, Dengan A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
NFCYa
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Versi BluetoothBluetooth 5.0, A2DP, LE
SensorFingerprint (under display, optical), accelerometer, gyro, proximity, compass
Tipe USBUSB Type-C 3.1; magnetic connector
Samsung DeX
Radio Ada

Harga

Harga BaruRp.
Harga Bekas~


Penutup.

Itulah penjelasan terkait spesifikasi samsung Tab S6. Kalian dapat menyiapkan budget yang cukup karena harga samsung galaxy Tab s6 tentu tidak dapat diperoleh secara murah.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel