. Hp Infinix Smart 3 Plus simak Spek lengkap dan harga 1.1 Jutaan - IME Android -->

Hp Infinix Smart 3 Plus simak Spek lengkap dan harga 1.1 Jutaan

Konten [Tampil]

Spek dan Harga Infinix Smart 3 Plus - Infinix punya produk baru loh, yang dirilis pada bulan April 2019. Smartphone Infinix meliris hp baru lagi yaitu Infinix smart 3 Plus dengan harga yang cukup murah.

Memiliki ukuran layar 6.2 inci HD+ dengan tampilan notch yang beresolusi 720 X 1520 piksel dengan rasio 19:9. Hp Infinix Smart 3 pro dilengkapi dengan tampilan water drop yang berguna untuk melindungi dari mata pada saat pemiliki hp sedang tiduran.

Mempunyai dengan sensor tiga kamera utama yang beresolusi 13MP + 2MP dan QVGA. Sedangkan kamera selfi 8MP dengan bukaan lensa f/2.0 yang dilengkapi dengan fitur AR stiker.


Spesifikasi Dan Harga Infinix Smart 3 Plus


Spesifikasi Serta Harga dari Hp Infinix Smart 3 Plus


Berikut ini adalah spesifikasi dari hp Infinix Smart 3 Plus.

Baca juga, Kekurangan dan kelebihan Hp Infinix S4

Jaringan Dan Teknologi

  • Jaringan GSM / HSPA / LTE  
  • 4G Network LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 8(900), 38(2600), 40(2300), 41(2500)
  • Kecepatan HSPA 21.1/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
  • 3G Network HSDPA 850 / 900 / 2100  
  • 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2  
Infinix Smart 3 Plus memiliki jaringan GSM / HSPA / LTE (4G). Jaringan Tersebut merupakan yang tercepat pada saat ini. Dan pada saat browsing juga berselancar dengan cepat.


Bodi Dan Dimensi

Infinix smart 3 Plus mempunyai dimensi 157 x 76 x 7.8 mm (6.18 x 2.99 x 0.31 in) dengan berat 148 gram, Memiliki berat yang cukup ringan sehingga pada saat dibawa pergi penggunanya bisa nyaman saat digenggam.

Pada bodi belakang memiliki desain kamera yang sangat cantik karena tiga kamera utamanya disusun secara vertikal yang membuat hp Infinik Smart 3 Plus akan semakin terlihat sangat elegan.

Sedangkan pada bagian depan didukung dengan layar poni yang kecil berada pada bagian atas layar.


SIM Card

Memiliki dua SIM (Nano-SIM, dual stand-by), pada umumnya hp keluaran terbaru sudah dilengkapi dengan dua SIM Card. Yang SIM satu untuk internetan dan yang satunya lagi untuk panggilan masuk atau sms.


Display

  • Jenis layar LTPS IPS LCD capacitive touchscreen, 16 juta warna  
  • Ukuran 6.21 inci, 96.3 cm2 (~80.7% screen-to-body ratio)  
  • Resolusi 720 x 1520 piksel, 19:9 ratio (~271 ppi density)
Jenis layar dari Infinix Smart 3 Plus adalah LTPS IPS LCD, meskipun masih menggunakan IPS LCD tetapi tidak kalah kok sama yang sudah menggunakan layar SUPER AMOLED. Dengan 16 juta warna yang akan membuat tampilan layar akan semakin responsif pada saat kali disentuh. Ukuran layarnya juga luas dengan ukuran 6.21 inci. Dan resolusinya 720 x 1520 piksel, ratio 19:9.


Platform Dan Prosesor

  • Sistem Operasi Android 9.0 (Pie)  
  • Chipset Mediatek MT6761 Helio A22 (12 nm)  
  • CPU Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53  
  • GPU PowerVR GE8320
Dan dari sektor dapur pacunya juga masih menggunakan Mediatek MT6761 Helio A22. Didukung dengan Sistem Operasi Android 9.0 (Pie). Prosesor dari Infinix ini adalah  Quad-core 2.0 GHz Cortex-A53


RAM Dan ROM (Memori Internal)

  • Dilengkapi dengan kartu microSD hingga 256GB (dedicated slot)  
  • ROM 32GB RAM 2GB dan ROM 32GB RAM 3GB 
Mempunyai dua varian jenis RAM yaitu 2GB dan 3GB. RAM-nya cukup besar, hal ini dapat menyimpan foto maupun video dengan jumlah yang banyak dan tidak khawatir akan hal memori yang penuh. 

Serta dibekali juga dengan kartu slot mircoSD yang dapat dimanfaatkan untuk menyimpan beberapa file, gambar maupun video hingga 256GB.


Kamera Utama Dan Kamera Selfi


Harga dan spek Smart 3 Plus

  • Kamera utama Modules 13MP, f/1.8, PDAF,2MP,QVGA  
  • Dilengkapi Dual-LED flash, HDR  
  • Video 1080p@30fps  
  • Kamera selfi Modules 8 MP  
  • Didukung HDR  

Tidak hanya memiliki sistem operasi Android 9.0 (Pie) tetapi juga dari sisi kamera pun sangat mumpuni. Dengan tiga kamera utama yang masing-masing beresolusi 13MP + 2MP dan QVGA.

 Hp ini sangat direkomendasikan bagi anda yang suka berfoto karena memiliki resolusi yang tinggi. Dan dari kamera selfienya juga memiliki resolusi yang tinggi yaitu 8mP yang dilengkapi dengan fitur HDR.

Lebih menarik lagi karena didukung dengan dua fitur LED Flash.


Fitur Tambahan

  • Loudspeaker Ya  
  • 3.5mm jack Ya  
  • Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, hotspot  
  • Bluetooth 5.0, A2DP, LE  
  • GPS Ya, with A-GPS    
  • Radio FM radio  
  • USB microUSB 2.0  
  • Sensor Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, proximity, compass
Fitur tambahan dari Infinix Smart 3 Plus ini memang banyak. Jadi tidak heran kalau Konsumen ingin membeli hp ini karena memiliki kualitas yang oke. Dan di samping itu juga sudah dibekali dengan sensor sidik jari yang akan membuat ho anda akan semakin aman.

Beberapa fitur tambahan diantaranya adalah Wi-Fi, GPS, Bluetooth, dan masih banyak lagi.


Baterai

Infinix Smart 3 Plus mempunyai baterai tanam atau disebut dengan nama lain Non-removable, jenis dari baterai tersebut adalah Li-Po. dengan kapasitas daya baterai adalah 3500 mAh. Walaupun memiliki kapasitas baterai yang kecil, tetapi masih bisa kok dipakai sampai seharian, tetapi dengan catatan pemakaian dengan norma saja iya.


Warna

Warnanya juga bermacam-macam loh? beberapa warna yang pada hp infinix Smart 3 Plus yaitu sebagai berikut Midnight Black, Aqua Blue, Cosmic Purple, Bordeaux Red, Mocha Brown.

Baca juga, Harga dan spesifikasi lengkap infinix S4

Bagaimana dengan Harga Smartphone Infinix Smart 3 Plus?

Infinix Smart 3 Plus dijual dengan harga yang masih dibilang terjangkau yaitu sekitar satu jutaan tepatnya Rp 1.199.000. Dengan harga yang murah kamu dapat membawanya pulang ke rumah. Dan untuk ana sekolah juga bisa karena harganya cuman satu jutaan.

Demikian spesifikasi dan Harga dari hp Infinix Smart 3 Plus. Terima kasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel