. Spek dan Harga Smartphone Oppo R17 RAM 6/8GB Gahar!! - IME Android -->

Spek dan Harga Smartphone Oppo R17 RAM 6/8GB Gahar!!

Konten [Tampil]

Full spesifikasi oppo R17 - Harga hp Oppo R17 Memang terbilang di bandrol cukup bagus, namun yang pastinya semakin mahal harga maka umumnya di imbangi dengan spek yang mumpuni juga.

Buat apa beli mahal - mahal tidak ada kelebihannya bukan?

Oppo R17 Mempunyai desain yang elegan dengan body aluminium frame berpadu dengan corning gorilla glass 6 yang memungkinkan ponsel ini tahan terhadap goresan.

Dengan dimensi 157.5 x 74.9 x 7.5 mm akan terasa tetap nyaman dalam genggaman, hanya memiliki berat 182 g.

Saya kira kita sepakat untuk desain nya memang mewah, warnanya elegan dengan konsep full display pada layarnya ponsel ini dengan AMOLED capacitive touchscreen, 16Mwarna.

Tidak lupa pula dengan proteksi layar menggunakan Corning gorilla Glass 6 dan beresolusi sangat baik dalam menampilkan gambar yakni 1080 x 2340 pixels,  Aspek rasio 19.5:9.

Harga Oppo R17 Memang di dipatok dengan harga sekitar 3.5jutaan, namun akan setimpal dengan fitur maupun spesifikasi yang dimilikinya.

Ponsel ini dapat dikategorikan dengan spek badak yang siap tempur dengan beberapa jenis aplikasi gaming , tentu buat mereka yang berbisnis saham akan cukup mumpuni spek ini jika di install aplikasi saham.

Mengingat kini penggunaan ponsel tidak hanya sekedar alat komunikasi saja, saat ini smartphoen telah banyak terlibat dalam urusan bisnis online dll.Berikut full spek Oppo R17.


Harga Hp dan spesifikasi Oppo R17

Spesifikasi dan harga oppo R17

Teknologi dan Jaringan.
  • GSM / CDMA / HSPA / LTE
  • 4G bands LTE band 1(2100), 2(1900), 3(1800), 4(1700/2100), 5(850), 7(2600), 8(900), 34(2000), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
  • LTE band 1(2100), 2(1900), 3(1800), 4(1700/2100), 5(850), 7(2600), 8(900), 20(800), 28(700), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
  • Speed HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE-A Cat15 800/150 Mbps
  • 3G bands HSDPA 850 / 900 / 1700(AWS) / 1900 / 2100
  • 2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
  • CDMA 800 & TD-SCDMA
Body Dan Dimensi.
  • Dimensi 157.5 x 74.9 x 7.5 mm (6.20 x 2.95 x 0.30 in)
  • Berat 182 g (6.42 oz)
  • Build Front (Gorilla Glass 6) /back glass (Gorilla Glass 5) & aluminum frame
SIM Card.
  • Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
Display.
  • Tipe AMOLED capacitive touchscreen, 16M Warna
  • Ukuran Layar 6.4 inches, 100.5 cm2 (~85.2% screen-to-body ratio)
  • Resolusi 1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio (~403 ppi density)
  • Proteksi layar Corning Gorilla Glass 6
Platform dan Prosesor.
  • OS Android 8.1 (Oreo); ColorOS 5.2
  • CPU Octa-core (2x2.0 GHz 360 Gold & 6x1.7 GHz Kryo 360 Silver)
  • Chipset Qualcomm SDM670 Snapdragon 670 (10 nm)
  • GPU Adreno 615
Memori Dan RAM.
  • Card slot Tidak ada
  • Internal 128 GB, RAM 6/8 GB
Kamera.
  • Dual kamera Utama 16 MP, f/1.7, 25mm (wide), 1/2.6", 1.22µm, PDAF dan 5 MP, f/2.4, depth sensor
  • Features Dual-LED flash, HDR, panorama Kualitas Video 2160p@30fps, 1080p@30fps
  • Selfie kamera 25 MP, f/2.0, 1/2.8", 0.9µm Features HDR Kualitas Video 1080p@30fps
Speaker.
  • Loudspeaker Ya
  • 3.5mm jack Ya
  • Active noise cancellation with dedicated mic
Fitur Pendukung
  • WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
  • Bluetooth 5.0, A2DP, LE, EDR
  • GPS Ya, with A-GPS, GLONASS, GALILEO, BDS
  • Radio Tidak
  • USB microUSB 2.0, USB On-The-Go
  • Fingerprint (under display), accelerometer, proximity, compass
Baterai
  • Non-removable Li-Po 3500 mAh battery
  • Pengisian cepat dengan Teknologi charging 20W (VOOC Flash Charge)
Harga.Rp.3.5 Jutaan.
Models CPH1879, PBEM00

Baca juga : Spesifikasi dan Harga Hp Oppo K3 RAM 8 GB [ Spek Gahar ]

Review Hp Oppo R17



Spesifikasi dan Harga Oppo R17

Prosesor Dan Memori.

Untuk hp dengan dibekali prosesor snapdragon umumnya memiliki performa yang bagus, bahkan dari mereka para gamer banyak merekomendasikan untuk menggunakan hp Dengan prosesor snapdragon untuk penggunaan gamingnya.

Tipe Snapdragon 620 menjadi salah satu medium dalam Urutan chipset yang dimiliki oleh Qualcomm saat ini.Masalah performanya sudah tidak diragukan lagi.

Fungsi RAM Pada hp android memiliki fungsi yang sama dengan layaknya komputer, artinya semakin besar RAM yang dimiliki maka akan semakin ringan kinerja gadget tersebut , terlebih dalam urusan mutitasiking menajadi anti lag.

Oppo R17 memiliki RAM 6/8 GB maka dapat dibayangkan bukan performanya? saya tidak perlu bicara banyak tentang kinerjanya.

Kekurangannya adalah ponsel ini tidak dibekali dengan slot memori eksternal, dalam hal ini pengguna tidak dapat melakukan upgrade penyimpanan.

Tapi jangan kuatir.. smartphone ini memiliki kapasitas memori internal yang cukup besar . Oppo R17 dibekali Memori internal 128GB memungkinkan pengguna dapat menyimpan banyak file pada ponselnya.

Spek Kamera.

Urusan kamera dibekali dual kamera pada main kameranya dengan 16MP sebagai shutter utama dan 5MP sebagai sensor kedalaman.

Dengan konsep dual kamera maka memungkinakan pengguna dapat memiliki hasil jepretan yang bagus , background Blur.Kualitas Video 2160p@30fps, 1080p@30fps dengan hasil yang bening HD.
Spek Oppo R17

Pada selfie kameranya sangat mantap, dengan 25MP dapat anda bayangkan hasilnya , buat anda yang hobi selfie ponsel ini akan sangat cocok dan memuaskan.

Berkat teknologi AI memungkinkan hasil kamera mampu mengontrol jepretan yang begitu indah.
Baca juga : Spek dan Harga Hp Oppo Reno 10x Zoom RAM 8GB Kamera Triple
Kapasitas Baterai.

Sayang sekali kapasitas baterai tidak sebesar seperti Samsung A20 yang di bekali dengan 4000mAh. Pada Oppo R17 memiliki baterai non removable dengan kapasitas 3500mAh yang didukung dengan teknologi pengisian cepat VOOC 20W yang memungkinkan melakukan pengisian daya dengan sangat cepat.
Spek Oppo R17 Terbaru

Lainya?

Untuk Fingerprint sudah menggunakan style yang kekinian yakni sudah tidak terdapat pada bagian belakang, namun untuk fingerprint terdapat pada layar ( Under Display).

Tidak berhenti disana, kelebihan lainya adalah hp ini sudah di support terhadap OTG USB sehingga kita dapat melakukan transfer file ( Simpan dan pindah ) Ke flashdisk.

Penutup
Demikian Spesifikasi dan Harga HP Oppo R17 terbaru saat ini dengan spesifikasi yang gahar.Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel